Minggu, 16 Desember 2012

Lirik Kupu-kupu Melly Goeslow

Kecil mungil bewarna
Warna-warni terangi alam
Sentuhan karya indah

Jika tergambar baik
Mata hati melihat kau sangat istimewa
Terbang melayang-layang menari hinggapi bunga-bunga

Kupu-kupu jangan pergi
Terbang dan tetaplah di sini
Bunga-bunga menantimu
Rindu warna indah dunia
Anak kecil tersenyum manis, pandang tarianmu indah
Bahagia dalam nyanyian
Kupu-kupu jangan pergi

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Swalla (Feat. Nicki Minaj & Ty Dolla $ign) Lyrics - Jason Derulo

[Nicki Minaj:] Drank Young Money [Jason Derulo:] Love in a thousand different flavors I wish that I could taste them all tonight No, I ain...